Pekan Muharram SD Islam Al Azhar 62 Summarecon Bandung
Assalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh
SD Islam Al Azhar 62 Summarecon Bandung pada tahun ini memperingati Tahun Baru Islam 1443 H
dengan mengadakan kegiatan Pekan Muharram 1443 Hijriah “Menumbuhkan rasa ukhuwah Islamiyah dan Insaniyah”.
Kegiatan diselenggarakan dengan rangkaian acara bermacam-macam lomba, yang diharap mampu mengembangkan kemampuan serta minat dan bakat seluruh murid SDIA 62,
demi mewujudkan cendekiawan muslim yang beriman, beradab, serta cinta kepada ilmu pengetahuan dan berwawasan global. Maka dari itu kami sangat mengapresiasi kepada para murid SDIA 62 dengan mengapresiasi kan nya melalui perlombaan.
Adapun kegiatan perlombaan nya adalah Lomba Adzan, Lomba Fashion Show, Lomba Da'i Cilik serta Lomba Mewarnai Kaligrafi .
Meski pelaksanaan dilakukan secara Virtual Pekan Muharram 1443 Hijriah. pada hakikatnya tidak mengurangi makna dan nilai dari kegiatan Pekan Muharram 1443 Hijriah “Menumbuhkan rasa ukhuwah Islamiyah dan Insaniyah” ini bagi kita semua.
Semoga kita selalu dalam lindungan Allah SWT dan selalu dalam keadaan sehat lahir dan batin.
"Membangun Generasi Beradab, Cerdas dan Kreatif"
#Beriman #Beradab #CintaIlmu
Wassalamu'alaikum Warahmatullahi Wabarakatuh
Isi link formulir pada bio instagram
- Klik https://bit.ly/PMBALASBA
- Klik Form Pendaftaran Murid Baru
- Konfirmasi via WhatsApp
Ruko Crystal crc 027 - crc 032
jl. Edelweis kawasan Summarecon Gedebage, Kota Bandung 40294
NO TLP: 022- 8751555
WA : 0815-8413-4812